#SahabatDikbud, Kemendikbud melalui Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi
@ditjen.dikti menyelenggarakan program Bangun Kualitas Manusia Indonesia (Bangkit).
.
Bangkit merupakan program pembinaan 3000 talenta digital terampil guna menyiapkan sembilan juta talenta digital terampil pada 2030 mendatang.
.
Program ini dapat menjadi pilihan mahasiswa di seluruh perguruan tinggi Indonesia untuk dapat mengimplementasikan
#KampusMerdeka melalui studi/proyek independen untuk mendapatkan kompetensi di bidang “machine learning”, “mobile development”, dan “cloud computing”.
.
Yuk, daftarkan dirimu dalam program Bangkit 2021 melalui tautan https://services.google.com/fb/forms/bangkit2021form/ ! 👍😊
.
#MerdekaBelajar#KampusMerdeka#PendidikanTinggi
.
#UnggahUlang@ditjen.dikti